| Selasa, 24 September 2019

Laporan Akhir Modul 2 Percobaan 2


                                Modul 2 PWM dan ADC



Percobaan 2 Menampilkan LM35 ke LCD

1. Hardware [kembali]


Hardware yang digunakan sebagai berikut :
·    Arduino Uno
·    Sensor suhu LM35
·    LCD 16X2
       ·    Laptop

2. Rangkaian dan Program [kembali]










4. Analisa [kembali]

            a. Analisa apa yang terjadi apabila di pin En diberi logika 0?


Pin En (Enable) pada LCD digunakan untuk memberitahu LCD bahwa mikrokontroler mengirimkan data ke LCD. Agar data dapat dikirimkan ke LCD dan terbaca oleh LCD yaitu dengan men-set En menjadi '1'. Sehingga, bila En diberi logika 0 maka data pada mikrokontroler tidak akan terbaca oleh LCD, sehingga tidak ada yang ditampilkan pada LCD.

b. Analisa kesalahan yang terjadi pada percobaan 2!

Percobaan 2 yaitu menampilkan nilai suhu pada LM35 pada LCD. Pada percobaan ini nilai pada LM35 tidak dapat ditampilkan pada LCD. Pada LCD terlihat hanya kotak kotak hitam berkedip kedip. Padahal pada tampilan serial monitor program berjalan dengan lancar. Hanya saja data tidak ditampilkan oleh LCD yang berkemungkinan terjadi error atau kerusakan pada LCD.


5. Link Download [kembali]

File HTML - Download
File Video - Download 

edit
© Design 1/2 a px. · 2015 · Pattern Template by Simzu · © Content Rahmi Emma Natania